Bahan-bahan :
- Udang ukuran 40 – 50 cm, 6 ekor.
- Tuna, 10 gram.
- Sotong, 10 gram.
- Teripang, 10 gram.
- Tongkol, 10 gram.
- Paprika merah, 10 gram.
- Brokoli, 10 gram.
- Bawang Bombay, 10 gram.
- Nanas, 20 gram.
- Selada, 10 gram.
- Jeruk lemon (ambil airnya), 1 buah.
- Saus Three Island, 50 ml.
- Gula cair, 10 ml.
Cara memasak :
- Bersihkan udang, kecuali ekornya.
- Udang, tuna dan black marlene rebus sebentar, kira-kira 5 menit dan angkat.
- Masukkan macaroni ke dalam air mendidih, biarkan sampai 5 menit.
- Campur udang, tuna dan black marlene dengan semua bahan di atas dan aduk rata.
- Taburi merica di atasnya.
- Hidangkan dalam keadaan dingin.
Untuk 1 porsi.